Kedaulatan Pangan: Mimpi yang Tertunda atau Mimpi yang Tak Realistis?

Sebarkan Artikel Ini:

Eposdigi.com – Menanam kita sudah. Kita berhasil. Pascapanen pun sudah. Kita lumayan berhasil menemukan jalan menuju penggunaan teknologi budidaya dan pascapanen. Dukungan kebijakan, teknologi sudah menunjukkan titik terang walau masih terbatas. Persoalan kita adalah: motivasi dasar (ikut) menanam sorgum. Sejak awal disadari bahwa ada perbedaan ekspektasi antara motivator (dan para pendukung) di satu sisi, dan […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Gizi Buruk di NTT itu Ibarat “Tikus Mati di Lumbung Padi”

Sebarkan Artikel Ini:

Eposdigi.com – Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) masih ‘mempertahankan’ rekornya pada 3 besar provinsi termiskin di Indonesia, menurut data yang dilansir ccnindonesia.com (17.01.2023). Bersama Provinsi Papua dengan tingkat kemiskinan sebesar 26,8 persen, dan Provinsi Papua Barat: 21,43 persen, NTT menduduki peringkat tiga dengan persentase penduduk miskin sebesar 20,23 persen pada September 2022 lalu. Secara nasional, […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Bagaimana Sorgum Mengatasi Maag?

Sebarkan Artikel Ini:

Eposdigi.com – Laman alodokter.com (7/11/2018) menulis bahwa maag disebabkan oleh beberapa faktor. Ada gaya hidup, gangguan saluran pencernaan dan juga karena konsumsi makanan tertentu. Gaya hidup seperti merokok; terlalu banyak minum kopi, minuman beralkohol, soda; terlalalu sering makan makanan pedas, berminyak, lemak; juga karena stress. Sedangkan penyakit rufluks asam lambung (GRED), radang lambung, radang usus, […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Sorgum : Alternatif Pangan Aman bagi Penderita Diabetes

Sebarkan Artikel Ini:

Eposdigi.com – Laman halodoc.com mendefinisikan diabetes sebagai penyakit kronis atau yang berlangsung dalam jangka panjang yang ditandai dengan meningkatnya kadar gula darah (glukosa) hingga di atas nilai normal. Di Indonesia, seperti dilansir kompas.com (05/11/2020) ada lebih dari 10,8 juta orang Indonesia menderita penyakit diabetes. Ini menempatkan Indonesia dalam status waspada diabetes. Indonesia menempati posisi ke-7 […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Sorgum dan Diet Gluten Free

Sebarkan Artikel Ini:

Eposdigi.com – Martin Pavelka kaget karena hanya diberi sebuah pisang untuk sarapan. Hal ini ia alami dalam penerbangan 9 jam dari Tokyo menuju Sydney. Pramugari All Nippon Airways memberinya pisang ketika Pavelka meminta makanan bebas gluten karena kondisi celiac yang dideritanya. Pada perjalanan tanggal 20 April 2017 lalu, seperti dikutip detik.com (05/05/2017) dari Evening Standard, […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Sorgum: Nutrisi Penting Masa Emas Anak

Sebarkan Artikel Ini:

Eposdigi.com – Dalam tulisan sebelumnya sudah saya uraikan bahwa otak kita memiliki sekitar 1 triliun sel. 100 milyar di antaranya adalah neuron. Dan 900 milyar lainnya adalah sel glial. Neuron sebagai “super computer” di dalam kepala, menyimpan semua memori dalam cabang-cabang dendrit. Setiap sel neuron, memiliki hingga 20 ribu cabang dendrit. Untuk mengoptimalkan kerja super […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Menghitung Berkat Dari Sorgum

Sebarkan Artikel Ini:

Eposdigi.com – Menulis tentang sorgum merupakan sebuah kesenangan tersendiri bagi saya. Hari ini sorgum telah menjadi primadona. Tentu saja. Ia menjadi bahan cerita tidak hanya di Flores Timur, NTT. Kini sorgum meng-Indonesia. Tidak hanya soal kesenangan, mengulas tentang sorgum adalah tantangan. Sebab menghadirkan informasi yang “tidak basi” jelas tidak mudah. Barangkali banyak pembaca eposdigi dan […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Pangan Lokal menjadi ‘New Normal’ di tengah Pandemi

Sebarkan Artikel Ini:

Eposdigi.com – Pandemi Corona merubah banyak kebisaan. Semua orang memakai masker. Kerja, belajar dan bahkan ibadah pun dilakukan di rumah.  Pembatasan sosial mengakibatkan banyak acara yang melibatkan banyak orang ditunda ataupun bahkan dibatalkan. Menjaga jarak dengan orang lain menjadi pemandangan yang biasa. Mudik dilarang. Kesempatan  silahturami dengan hadai taulan saat lebaran pun mungkin terlewatkan tahun […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Krisis Pangan Mengintai di balik Punggung Corona

Sebarkan Artikel Ini:

Eposdigi.com – Pandemi global corona kini dibayangi oleh krisis pangan global. Negara-negara eksportir utama pangan seperti Vietnam dan Thailand hingga saat ini masih menutup ekspor beras  dari negaranya. Pembatasan fisik  di sejumlah negara eksportir utama mengakibatkan ancaman serius pada produksi pertanian yang biasanya padat karya. Ini termasuk diantaranya aktifitas-aktifitas pemrosesan paska panen hingga pendistribusian dari […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Benarkah Banyak Anak Menjadi Penyebab Tingginya Angka Kemiskinan dan Stunting di NTT?

Sebarkan Artikel Ini:

Eposdigi.com – Stunting menjadi persoalan serius yang harus segera ditanggapi. Bukan semata karena persoalan tinggi badan anak, namun menyangkut masa depan generasi yang akan datang. Sebab stunting bukan semata-mata gangguan pertumbuhan badan. Terhambatnya pertumbuhan karena masalah gizi kronis ini juga berakibat pada tingkat kecerdasan yang tidak maksimal, kerentanan terhadap berbagai macam infeksi penyakit. Ini secara […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...