18 Pengurus Propinsi Minta Ketua Umum Pengurus Besar PGRI Unifah Rosyidi Mengundurkan Diri

Sebarkan Artikel Ini:

Eposdigi.com – Sebanyak 18 pengurus propinsi Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) dari 34 pengurus Propinsi, menyatakan saat ini kepemimpinan di PGRI sedang tidak baik-baik saja. Ada permasalahan yang perlu dibenahi yakni implementasi konstitusi, tata Kelola keuangan dan asset, serta masalah kepemimpinan. Oleh karena itu, ke 18 pengurus PGRI tersebut menandatangani mosi tidak percaya kepada ketua […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Pengurus Ranting I Cabang PGRI Witihama Dilantik di Pasir Putih Mekko

Sebarkan Artikel Ini:

Eposdigi.com – Lima orang pengurus Ranting I Cabang PGRI Witihama dilantik pada Kamis (17/06/2021) di pulau pasir putih Mekko oleh Ketua Cabang PGRI Witihama Petrus Kowa Deket, S.Pd. Ranting I adalah salah satu ranting dari VI ranting  di Cabang PGRI Witihama.  Ranting I terdiri atas tujuh sekolah dari 49 lembaga pendidikan di Kecamatan Witihama. Ketujuh […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Penganiayaan Kepala Sekolah oleh Orang Tua Murid di Tanjung Jabung, Mengapa Kasus Semacam ini Terus Terjadi?

Sebarkan Artikel Ini:

Eposdigi.com – Peristiwa tersebut terjadi di SMAN 10 Tanjung Jabung Barat, Jambi, pada Rabu, 6 Maret 2020. Seperti dilansir oleh Kompas.com, kasus ini bermula ketika saat ujian berlangsung, semua siswa tidak diperkenankan untuk membawa ponsel mereka di ruang ujian. Ini aturan yang umum terjadi pada hampir semua ujian. Karena aturan ini, semua murid mengumpulkan handphone […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...