Bagaimana Jika Belajar Jarak Jauh Diwacanakan Permanen Setelah Pandemi Covid-19?
Eposdigi.com – Pandemi Covid-19 setahun lebih sudah banyak membawa dampak perubahan dalam keseharian manusia, termasuk dalam keadaan mental. Kecemasan dan rasa tidak nyaman dialami sebagian besar orang tua, pelajar, mahasiswa , dan tenaga pendidik. Selain aspek mental, pandemi covid-19 juga turut mempengaruhi orientasi pemilihan arah karir. Banyak orang tua kebingungan mendaftar anaknya untuk studi lebih lanjut […]
Baca Lebih Lanjut...